DPRD Tanbu Sampaikan Rekomendasi LKPJ 2021

Ketua DPRD Tanbu menyerahkan rekomendasi LKPJ 2021

JURNALKALIMANTAN.COM, TANAH BUMBU – DPRD Tanah Bumbu kembali menggelar Rapat Paripurna penyampaian rekomendasi Laporan Pertanggungjawaban (LKPJ) Pemkab Tanbu Tahun Anggaran 2021.

Dalam rapat yang dipimpin oleh Ketua DPRD Tanbu H Supiansyah ZA itu, Bupati Tanah Bumbu diwakili Asisten Administrasi Umum, Andi Aminuddin bertempat di Ruang Rapat DPRD Tanbu, Kamis (31/3/2022).

[feed_them_social cpt_id=59908]

Sementara rekomendasi DPRD Tanbu ini, dibacakan oleh Sekretaris DPRD, Mukhlis di hadapan para undangan berhadir.

Untuk diketahui, turut mengikuti rapat paripurna, Forkopimda Tanbu, Wakil dan Anggota DPRD, Kepala SKPD lingkuop Pemkab Tanbu, instansi dan lembaga vertikal, serta undangan lainnya.(As)

[feed_them_social cpt_id=57496]